
Imam menyebutkan dari pada lama menunggu lama diperbaiki oleh pemerintah daerah, akhirnya dengan adanya inisiatif dari Anto itu, masyarakat tergerak untuk melakukan gotong royong. Warga membantu tenaga untuk mengerjakan pelebaran dengan pengecoran.
"Warga sangat antusias dan mendukung 100 persen. Jalan ini juga untuk akses perekonomian dari warga, ada yang membantu ya dilakukan, nanti lama kalau nunggu perbaikan dari pemerintah," pungkasnya.
Editor : Prayudianto
Artikel Terkait