get app
inews
Aa Read Next : PT Pertamina Pastikan Pasokan BBM Masih Aman Pasca Terbakarnya Kapal MT Kristin

Kinerja Operasi Digenjot, Cara Pertamina Menjaga Ketahanan Energi Nasional

Senin, 08 Agustus 2022 | 14:47 WIB
header img
petugas pertamia. Foto: Istimewa

Lamongan-iNews.id- Pertamina terus berupaya memaksimalkan kinerja operasi demi menjaga ketahanan energi nasional. Di bidang hulu, sampai dengan Juni 2022, Pertamina mampu meningkatkan produksi migas sebesar 965 MBOEPD dibandingkan dengan periode yang sama pada tahun lalu sebesar 850 MBOEPD. 

Menurut Direktur Utama Pertamina, Nicke Widyawati, pencapaian tersebut diraih berkat beberapa upaya optimal yang dilakukan para perwira Subholding Upstream. Pertama, peningkatan aktivitas pengeboran dan kerja ulang sebagai upaya optimasi sumur existing. Kedua, peningkatan aktivitas pada fasilitas produksi dan sarana pendukung. Ketiga, implementasi teknologi dan transformasi digital di Subholding Upstream Pertamina.

Editor : Prayudianto

Follow Berita iNews Lamongan di Google News Lihat Berita Lainnya
icon news update
Berita Terkini
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut